IPNU-IPPNU Gebang Bentengi Pelajar dari Informasi Hoax
CIREBON – Hoax atau ujaran kebencian merupakan kejahatan yang sedang marak di dunia maya Indonesia akhir-akhir ini. Kondisi Indonesia yang memasuki tahun-tahun politik jelang Pemilihan Umum (Pemilu) dan Pemilihan Presiden (Pilpres) 2019, membuat ekskalasinya terus naik. Tidak sedikit pelajar dan santri, termasuk di Kabupaten Cirebon yang mengonsumsi informasi-informasi hoax. Sebagai langkah antisipasi, semua pihak harus […]
Baca lebih lanjut